harga mesin cuci motor

Daftar Harga Mesin Cuci Motor Terbaik 2021

Wartakota123.com – Peralatan cuci motor pada era modern ini sangat dibutuhkan oleh setiap pemilik kendaraan bermotor. Pasalnya, harga mesin cuci motor dan jasa cuci motor saat ini cukup mahal. Sehingga banyak orang yang beralih mencuci motor sendiri dengan membeli alat cuci motor sederhana yang otomatis.

Seringkali masyarakat masih bingung memilih alat cuci motor terbaik dengan harga murah yang tahan lama. Melihat permasalahan tersebut, kami akan memberitahukan beberapa merk dan tipe beserta harga alat cuci motor yang bagus untuk dibeli.

Berapa Harga Mesin Cuci Motor Terbaik?

SATO (Rp. 37,5 juta)

Perusahaan ini menggunakan sistem waralaba dengan investasi awal sekitar Rp. 37,5 juta. Jadi dengan modal kurang dari 40 juta sudah bisa membangun bisnis cuci motor matic tanpa perlu banyak karyawan. Mesin cuci motor matic ini menjadi pilihan terbaik saat ini selain usaha cuci motor dan mobil yang menggunakan sistem hidrolik.

Harga Mesin Cuci Motor EZ Jet Water Cannon (Rp. 59.000)

Nah, salah satu alat cuci motor non elektrik yang sangat murah adalah EZ Jet Water Cannon. Mesin cuci motor ini tidak memerlukan kompresor atau listrik. Ini hanya membutuhkan tekanan dari air yang dihasilkan oleh pompa air rumah anda. Sehingga alat cuci motor ini sangat cocok untuk penggunaan pribadi.

Harga Mesin Cuci Motor Doorsmeer (Rp. 279.000)

Mesin cuci mobil dan motor portable ini juga banyak direkomendasikan untuk penggunaan pribadi. Karena alat ini sangat lengkap mulai dari pompa doormeer mini, selang air kawat 5 meter, selang 2 meter untuk menyedot air.

Baca Juga :  Ini Dia Merek Rantai Motor Berkualitas

Walaupun harga alat cuci motor sederhana ini murah, namun alat ini memiliki banyak kelebihan salah satunya hemat energi, semprotan kuat dan cara penggunaan yang sangat mudah kemudian tenaganya bisa dari aki motor atau aki mobil.

160PSI 100W (Rp. 280.000)

Jika anda ingin membutuhkan mesin cuci yang memiliki daya besar dan tidak bermasalah dengan konsumsi listrik. Maka anda dapat memilih motor mesin cuci 160PSI 100W ini. Sebab daya listriknya tergolong rendah, hanya 100 Watt. Alat ini juga bisa digunakan untuk mencuci AC, menyiram tanaman, membersihkan kandang, atau sablon.

Karcher (Rp. 825.000)

Salah satu merek alat cuci sepeda motor yang terkenal mendunia adalah Karcher. Merek ini berasal dari Jerman yang telah memproduksi Karcher K1 sebagai pembersih bertekanan tinggi yang desainnya ringkas, ringan dan mudah. Anda dapat menggunakan alat ini untuk membersihkan sepeda motor, mobil, dan teras.

Lakoni (Rp. 619.000)

Tak kalah dengan Karcher, Lakoni juga kerap menjadi pilihan pemilik kendaraan bermotor untuk digunakan sebagai sarana mencuci motornya. Selain murahnya harga alat cuci motor merk Lakoni ini, Lakoni juga terkenal memiliki daya listrik yang rendah.

Krisbow (Rp. 900.000)

Harga mesin cuci motor yang selanjutnya adalah mesin merk krisbow yang sudah terkenal mendunia. Krisbow telah mengeluarkan banyak mesin uap terbaiknya, salah satunya memiliki tekanan hingga 90 Bar. Sangat cocok untuk mesin cuci mobil dan motor yang ada pada rumah anda.

Bosch (Rp. 2.100.000)

Harga mesin Bosch ini memang cukup mahal jika dibandingkan dengan mesin uap merk lain. Namun sebanding dengan kualitasnya, dimana salah satu mesin uap terbaiknya adalah Bosch AQT 33-11 yang bisa digunakan untuk membersihkan kendaraan atau halaman luar rumah anda. Itulah beberapa harga mesin cuci motor terbaik yang dapat kami sampaikan, semoga bermanfaat.

Baca Juga :  Perhitungan Pajak Progresif Motor yang Benar
administrator

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Daftar Harga Mesin Cuci Motor Terbaik 2021 yang dipublish pada 5 July 2021 di website WartaKota123

Artikel Terkait

Leave a Comment