Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017

Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017

Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 – Yuk simak, buat kalian siswa kelas 9 jenjang pendidikan SMP/MTs, pada kesempatan ini mimin akan memberikan Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017, yang bisa bermanfaat untuk kalian. Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 bisa kalian jadikan bahan ajar dalam persiapan menghadapi ulangan akhir semester (UAS).

UAS sebentar lagi akan dihadapi oleh siswa kelas 9 maka salah satu persiapan dalam menhadapi UAS adalah dengan mengerjakan contoh Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017 ini. Meskipun sudah tersedia kunci jawaban siswa tetap diharapkan mengerjakan secara mandiri soal soal yang ada tanpa melihat kunci jawaban terlebih dahulu.

Berikut Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017

 

1. Interaksi keruangan suatu negara dapat terjadi pada berbagai bidang. Pertukaran pelajar ataupun mahasiswa antar negara ialah contoh pengaruh dari perubahan dan interaksi ruang diantara negara-negara terhadap?

a. Pendidikan
b. Politik
c. Sosial
d. Budaya

Jawabannya : A

2. Terusan Suez ialah sebuah kanal yang menghubungkan Laut Tengah dan Laut Merah. Terusan ini diciptakan oleh Insinyur Perancis yang bernama Ferdinand de Lesseps dimana kemudian di nasionalisasikan oleh Presiden Mesir Gamal Abdul Naser. Di sebelah barat terusan berbatasan langsung dengan wilayah Mesir, kemudian di sebelah timur ada di Semenanjung Sinai yang juga ialah wilayah Mesir dan negera Israel. Terusan Suez mempunyai panjang 192 km, dimiliki & dikelola oleh Mesir. Maksud dibangunnya Terusan Suez, yakni?

a. Mengembangkan pertumbuhan ekonomi dari mesir melalui pariwisata bahari
b. Mengembangkan pertumbuhan ekonomi di wilayah Eropa
c. Mempersingkat waktu tempuh dari laut tengah ke samudera Hindia
d. Memisahkan benua Asia dan benua Afrika

Jawabannya: C

3. Inggris memiliki curah hujan yang relatif merata sepanjang tahunnya. Namun demikian, wilayah pantai barat mempunyai curah hujan yang lebih tinggi dibandingkan oleh pantai timur. Curah hujan yang paling tinggi berada di daerah pegunungan. Ada beberapa alasan yang menyebabkan wilayah yang berada di sekitaran pantai barat negara Inggris mempunyai curah hujan yang jauh lebih tinggi dibandingkan wilayah lainnya. Antara lain ialah?

a. Secara astronomis negara Inggris dilalui garis bujur 0 derajat dimana sebagai titik utama pada pembagian garis bujur barat & bujur timur
b. Posisi pantai barat Inggris yang menghadap samudera Atlantik
c. Pantai barat akan mendapat sinar matahari jauh lebih banyak sehingga suhunya akan naik
d. Pantai barat banyak sekali hutan bakau yang sangat lebat yang sangat memengaruhi curah hujan

Jawabannya : B

4. Amerika memiliki 48 negara bagian yang terletak di daratan utama dan 2 negara bagian yang letaknya terpisah dari daratan utama. Negara bagian yang terpisah dari daratan utama AS dan berbatasan dengan wilayah Kanada, ialah?

a. Oklahoma
b. Kansas
c. Alaska
d. California

Jawabannya: C

5. Semua proses suatu sosial dimana di dalamnya ada kendala geografi kepada pengaturan sosial & budaya yang akan semakin surut. Kemudian manusia akan semakin sadar bahwa sanya pengaturan tersebut bisa menjadi memudar ialah definisi dari?

a. Modernisasi
b. Globalisasi
c. Akulturasi
d. Asimilasi

Jawabannya: B

6. Globalisasi membawa suatu dampak perubahan di masyarakat, baik itu dampak positif ataupun dampak negatif. Banyak sekali cara untuk kita bisa menyikapi hal-hal tersebut. Sebagai pelajar, bagaimana cara menyikapi perubahan sosial dan globalisasi?

a. Meninggalkan alat-alat transportasi lokal dikarenakan sudah ketinggalan zaman
b. Menerima dengan baik semua infromasi yang berasal dari luar negeri
c. Memanfaatkan alat komunikasi yang canggih dimana diimport dari luar negeri
d. Berpegang teguh pada nilai keimanan dan meningkatkan motif berprestasi

Jawabannya: D

7. Perubahan sosial budaya yang disebabkan oleh perubahan lingkungan di Indonesia banyak sekali. Sebagai salah satu negara yang ada di jalur gempa vulkanik dan juga gempa tektonik, Indonesia tak luput dari kejadian bencana alam. Contoh dari bentuk perubahan sosial budaya yang diakibatkan perubahan lingkungan alam ialah?

a. Bencana jatuhnya pesawat yang terjadi di Bali
b. Kebakaran hutan di Kalimantan dan Riau
c. Gempa vulkanik dan gunung Merapi meletus di Yogyakarta
d. Runtuhnya terowongan yang ada di tambang batubara

Jawabannya: D

8. Perubahan sosial membawa pengaruh dalam kehidupan masyarakat. Pengaruh itu terdiri dari pengaruh besar dan kecil. Berikan salah satu contoh bentuk perubahan sosial yang berpengaruh kecil terhadap masyarakat!

a. Industrialisasi
b. Perubahan gaya berpakaian
c. Perubahan teknologi
d. Perubahan sistem pendidikan

Jawabannya: B

9. Cekungan Artesis besar terdapat di bagian tengah Australia. Wilayah tersebut dikenal memiliki?

a. Batu kerikil terbesar di dunia
b. Tambang emas terluas dibumi
c. Padang rumput kualitas terbaik
d. Padang pasir terluas di Australia

Jawabanny: C

10. Sebuah negara yang berada di belahan bumi selatan, ialah?

a. Amerika
b. Asia
c. Afrika
d. Australia

Jawabannya: D

11. Disetiap hari Sabtu semua orang di sekolah SMP Harapan Jaya harus mengenakan pakaian batik. Kebijakan ini sudah ditetapkan untuk mencegah suatu dampak negatif dari perubahan sosial budaya yakni berupa?

a. Lunturnya budaya nasional
b. Pergeseran nilai dan norma sosial
c. Disintegrasi sosial
d. Kesenjangan sosial

Jawabannya: A

12. Pergolakan di daerah-daerah yang terjadi pada masyarakat bisa memicu disintegrasi sosial, dikarenakan?

a. Pergolakan di daerah bisa memicu sentimen kedaerahan & kekacauan
b. Disintegrasi bisa mendorong bakal terjadinya pergolakan suatu daerah
c. Pergolakan daerah terjadi dari rasa ketidakpuasan
d. Disintegrasi ialah wujud dari suatu perpecahan

Jawabannya: C

13. Perhatikan pernyataan berikut!

1) perubahan politik dunia
2) terbatasnya media informasi
3) kemajuan dalam bidang teknologi
4) berkembangnya pasar tradisional

Faktor pendorong globalisasi ditunjukkan oleh angka?

a. 3) dan 4)
b. 2) dan 3)
c. 1) dan 2)
d. 1) dan 3)

Jawabannya: D

14. Munculnya globalisasi sebenarnya diawali dengan?

a. Perdagangan masyarakat Tiongkok dan India
b. Berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi
c. Lembaga dunia seperti IMF dan Bank Dunia
d. Penjajahan bangsa Eropa

Jawabannya: B

15. Globalisasi membawa pengaruh positif dan negatif kedalam kehidupan masyarakat. Apasih contoh positif di dalam kehidupan, ialah?

a. Masyarakat membayar tagihan listrik, air serta pulsa dengan sistem daring
b. Masyarakat berburu barang diskonan di mall pada akhir pekan
c. Masyarakat menyukai makan di restoran cepat saji dari pada masak sendiri
d. Masyarakat cenderung mementingkan pekerjaan dari pada mengikuti kegiatan sosial

Jawabannya: A

16. Arus globalisasi masuk sangatlah cepat membawa banyak pengaruh di dalam bidang kehidupan manusia. Berikut ini salah satu contoh globalisasi di dalam bidang sosial ialah?

a. Munculnya berbagai merek telepon seluler
b. Meningkatnya kegiatan ekspor dan impor
c. Munculnya peran dari perempuan pada dunia kerja
d. Munculnya ideologi asing dalam masyarakat

Jawabannya: C

 

Itulah sedikit uraian mengenai Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017 yang bisa membantu kalian dalam persiapan menghadapi UAS. Semoga sukses

administrator

Halo, Saya adalah penulis artikel dengan judul Soal dan Jawaban UAS IPS Kelas 9 Semester 1 K13 Revisi 2017 yang dipublish pada 15 December 2022 di website WartaKota123

Artikel Terkait

Leave a Comment